Strategi Menghadapi Wawancara Kerja #1 Banyak pencari kerja yang bingung, nervous, kaku, mendadak menjadi pendiam, tidak bisa berbicara, berkeringat saat menghadapi wawancara kerja, baik wawancara dengan user maupun wawancara dengan HRD. Sebenarnya apa sih yang harus diketahui oleh pencari kerja saat menghadapi wawancara kerja? apa saja yang harus dipersiapkan? baik silakan ikuti tips wawancara kerja berikut ini : 1. Tidur ...
Read More »Kolom
Penyusunan Analisa Beban Kerja #1
Apakah Analisa Beban kerja itu? Bagaimana cara membuatnya? langkah-langkah pembuatan analisa beban kerja seperti apa? siapa yang membuat analisa beban kerja? apa manfaat analisa beban kerja buat perusahaan? apakah analisa beban kerja sama dengan job analysis? adakah training analisa beban kerja? apakah analisa beban kerja sama dengan workload analysis? dan sebagainya dan sebagainya, itulah pertanyaan-pertanyaan yang selalu ditanyakan oleh peserta ...
Read More »Tips Sukses HR Pemula
Rekan HR di seluruh Indonesai, dunia terus berputar, bisnis terus menggeliat, kompetitor terus belajar meningkatkan kompetensinya, bersiap menghadapi kompetisi yang semakin menguat, bagaimana dengan perusahaan Anda? Tips kali ini akan berbicara mengenai tips sukses bagi HR pemula, sangat penting dan perlu anda cermati bersama. Generasi terus bertumbuh, begitupun dengan praktisi HR, tumbuh praktisi HR pemula di berbagai perusahaan, Indonesia maupun ...
Read More »Link Download Agenda Training HRD Forum 2015
Bagi rekan-rekan HRD Forum dimanapun berada, apa kabar? semoga kita semua selalu dalam kondisi baik, sehat dan sukses ya, amiin. Pada kesempatan ini, kami sampaikan Link Download Agenda Training HRD Forum tahun 2015. Adapun link download-nya ada disini Agenda Training HRD Forum tahun 2015 Silakan Download lalu printout, pelajari judul-judul training yang ingin dikuti lalu jika membutuhkan informasi outline lengkap ...
Read More »Cara Kontrol dan Monitor Pencapaian KPI
Dalam salah satu sesi project pendampingan pembuatan KPI di sebuah perusahaan besar di Indonesia, Seorang HR Manager sibuk memperbaiki KPI untuk dirinya, masih banyak ternyata yang salah, kesalahan umumnya dimulai dari kesalahan membuat atau mendefinisikan objektif dari aktifitas di job descriptionnnya, kesalahan dalam penentuan objektif akan menjadi penyebab salahnya penentuan KPI di langkah berikutnya. Ketika salah menentukan KPI maka kesalahan ...
Read More »HR Brotherhood ~ Super BootCamp, angkatan ke-8
HR Brotherhood ~ Super BootCamp – angkatan ke-8 Training HR dalam konsep Super BootCamp, Fun, Fresh dan Tepat Sasaran Investasi Hanya Rp 1.575.000,- -Sudah termasuk akomodasi, transportasi bus AC, penginapan, makan pagi, siang,malam, sertifikat, handout- Tingkatkan Kompetensi ! Perluas & Perkuat Networking Training dalam suasana Fun & Fresh ! Door Prize 2 buah Handphone GSM HR Brotherhood – Super BootCamp ...
Read More »Link Download UMP 2015 dan UU Ketenagakerjaan
Rekan dan sahabat HRD Jakarta, Surabaya, Bali, Bandung, Balikpapan dan seluruh Indonesia. Di bulan November, sebagian besar propinsi sudah menetapkan besaran UMP 2015. Bagaimana dengan daerah anda? apakah UMP sudah ditetapkan? jika sudah dan anda sudah memiliki softcopy keputusannya, dapat dikirimkan ke email Event@HRD-Forum.com agar dapat kami upload di website HRD Forum ini, agar seluruh orang yang membutuhkannya dapat mendownload ...
Read More »Analisa Kebutuhan Pelatihan – Training Needs Analysis (TNA)
Bagaiamana cara melakukan analisa kebutuhan pelatihan? bagaimana cara melakukan analisa kebutuhan training? tentu rekan-rekan HRD Indonesia sudah sangat paham bahwa untuk melakukan training di perusahaan seharusnya dilakukan terlebih dahulu sebuah kegiatan yang dinamakan training needs analysis (TNA). Training needs analysis adalah sebuah kegiatan untuk menganalis GAP antara kompetensi yang diharapkan dengan kompetensi aktual, maksudnya membandingkan kompetensi yang diharapkan oleh sebuah ...
Read More »Analisa Beban Kerja – Workload Analysis
Pengertian dan Tujuan Analisa Beban Kerja Analisa beban kerja atau workload analysis adalah sebuah proses untuk menghitung jumlah jam yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu tertentu. Adapun tujuan akhir dari proses analisa beban kerja atau workload analysis adalah untuk mengetahui berapa jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan dalam sebuah proses kerja, baik dalam unit kerja, departemen, divisi maupun dalam ...
Read More »Contoh Job Description HR Manager
Job Description HR Manager – www.HRD-Forum.com : Rekan dan sahabat HRD Forum di manapun berada, berbicara tentang Job Description seorang HR Manager, maka kita mau tidak mau harus melihat apa pekerjaan rutin dari seorang HR Manager. Kita semua pasti setuju, HR Manager di perusahaan A, HR Manager di perusahaan B, Manager HR di perusahaan C, walaupun job titlenya sama-sama HR ...
Read More »